PENGARUH PENGGUNAAN VARIASI FILTER PADA CITRA MSCT SCAN MASTOID (STUDI LITERATUR REVIEW)

PUTRI CHAIRUNI, 19002042 (2022) PENGARUH PENGGUNAAN VARIASI FILTER PADA CITRA MSCT SCAN MASTOID (STUDI LITERATUR REVIEW). D3 Teknik Radiologi thesis, UNIVERSITAS AWAL BROS.

[img] Text
BAB 1.pdf

Download (427kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (210kB)
[img] Text
KARYA TULIS ILMIAH PUTRI CHAIRUNI.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

MSCT merupakan salah satu modalitas radiologi yang dapat digunakan untuk mendiagnosis adanya kelainan - kelainan dalam organ tubuh manusia, di antaranya kelainan pada daerah mastoid. Usaha peningkatan kualitas MSCT Scan telah dilakukan dengan berbagai metode salah satunya dengan rekontruksi pada salah satu parameter dari kualitas MSCT Scan yaitu filter. Tujuan dari studi literatur ini adalah untuk mengetahui pemanfaatan filter pada kualitas MSCT Scan. Metode dalam penelitian ini adalah studi literatur dengan mencari jurnal melalui google schoolar dan ResearchGate dengan kata kunci variasi filter, jurnal yang diperoleh adalah jurnal yang membahas mengenai filter pada MSCT Scan yang relevan, Hasil pencarian jurnal dengan menggunakan google schoolar didapatkan hasil 25 jurnal tetapi yang sesuai dengan penelitian hanya 2 jurnal, sedangkan menngunakan ResearchGate didaptkan hasil 100 jurnal tetapi yang sesuai dengan penelitian hanya 1. Hasil pencarian jurnal selanjutnya di analisis secara deskriptif dengan menyajikan hasil review berbentuk tabel. Hasil review menunjukkan pada variasi filter yang tepat dapat membantu perbaikan kualitas citra MSCT Scan sesuai dengan objek yang diinginkan. Pemanfaatan variasi filter mampu meningkatkan kualitas MSCT scan secara lebih optimal

Item Type: Thesis (D3 Teknik Radiologi)
Uncontrolled Keywords: Variasi Filter, Mastoid, CT-Scan, Perbandingan hasil variasi, Macam-macam kernel
Subjects: D3 Radiologi > Pencitraan Saraf
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Radiologi
Depositing User: PUTRI CHAIRUNI
Date Deposited: 29 Nov 2023 10:15
Last Modified: 29 Nov 2023 10:15
URI: http://repository.univawalbros.ac.id/id/eprint/275

Actions (login required)

View Item View Item